Bisa Gak Sih Tukar Poin Bonstri Jadi Pulsa? Ini Penjelasannya

riniisparwati.com – Di website resmi Tri, ada halaman tukarpoint, di mana kita bisa menukarkan Poin Bonus Tri dengan beragam pilihan menarik. Yang paling banyak dicari orang adalah, bagaimana cara tukar Bonstri jadi pulsa. Kenapa? Karena pulsa ini lebih fleksibel dibandingkan dengan penukaran yang lain seperti kuota internet, voucher, hotel, dan sebagainya. Saya sendiri berharap bisa […]

Poin Bonstri Tidak Bisa Ditransfer Ke Nomor Lain, Sayang Ya?

riniisparwati.com – Sebagian pengguna 3 mungkin ada yang penasaran, bagaimana cara transfer poin bonstri ke nomor lain, karena dia punya saldo banyak, sudah beberapa kali ditukar dengan kuota internet, voucher game mobile legend, dan sebagainya, tapi masih sisa banyak dan sayang kalau dibiarkan habis sendiri karena hangus atau expired. Di satu sisi, pengguna kartu tri

Kenapa Bonstri Tidak Bisa Ditukar? Ini Alasan Penyebabnya

riniisparwati.com – Alasan Kenapa Bonstri Tidak Bisa Ditukar. Bonstri adalah poin bonus dari Tri Indonesia kepada pelanggan setianya yang telah menggunakan kartu three dalam layanan seluler dan paket internet. Kepada pelanggan yang membeli pulsa atau paket data, akan diberikan bonus poin loyalty berupa bonstri. Besaran bonus poin dari Tri yang diberikan tergantung kepada lamanya pengguna

Poin Bonus Tri Untuk Apa? Ini Fungsi, Maksud, dan Kegunaannya

riniisparwati.com – Poin bonus tri atau bonstri untuk apa sih fungsinya? Mungkin ini adalah salah satu pertanyaan anda sebagai pengguna kartu 3 yang selama ini telah setia tanpa ganti-ganti kartu seluler lagi. Poin bonstri adalah bentuk reward dari Tri Indonesia dalam bentuk poin yang diberikan kepada pengguna kartu three setelah melakukan pembelian pulsa atau paket

5 Cara Membuat Huruf Hijaiyah Putus-Putus Di Word Paling Mudah

riniisparwati.com – Huruf Hijaiyah Putus Putus merupakan salah satu perangkat belajar anak PAUD, TK atau anak TPA TPQ yang baru belajar menulis huruf hijaiyah. Untuk memudahkan mereka belajar menulis huruf hijaiyah dengan benar dan rapi, maka kita bisa membuat huruf dan angka hijaiyah putus-putus di aplikasi microsoft word. Jika anda mempunyai dana terbatas untuk membeli

Scroll to Top